Cara Supaya Artikel Blog Tidak Bisa di Copy Paste - zuigent

Cara Supaya Artikel Blog Tidak Bisa di Copy Paste - zuigent
Cara Supaya Artikel Blog Tidak Bisa di Copy Paste 
Copas atau di sebut juga copy paste adalah hal yang tidak di perbolehkan, karna merugikan orang yang sudah membuat artikel . Bayangkan saja bagaimana rasanya jika anda sudah membuat artikel dengan susah payah berjam-jam bahkan berhari-hari membuat artikel dan artikel anda di copas begitu saja oleh pihak yang tidak bertanggung jawab, tentu anda akan merasa kesal dan marah bukan. 

Mungkin tidak akan bersalah jika pihak yang mengambil artikel anda memberikan link sumber, demi keamanan dan kenyamanan anda alangkah baiknya jika anda berjaga-jaga supaya artikel blog anda tidak bisa di copas atau copy paste dengan cara berikut:

1. Login ke blog anda dan menuju tema
2. Pilih Edit HTML dan cari kade ]]></b:skin> gunakan CTRL-F untuk mempercepat pencarian
3. Copy kode di bawah dan patekan sebelum kede ]]></b:skin>
.post { -webkit-touch-callout:none; -webkit-user-select:none; -khtml-user-select:none; -ms-user-select:none; -moz-user-select:none; }
.post blockquote,.post pre,.post code { -webkit-touch-callout:text; -webkit-user-select:text; -khtml-user-select:text; -ms-user-select:text; -moz-user-select:text; }
4. Selanjutnya sipahkan klik simpan.

Maka artikel blog anda sudah tidak bisa di copy paste, jika anda kurang yakin bisa anda coba cek untuk mengcopas artikel blog anda.

Demikian bagaimana cara supaya artikel blog tidak bisa di copy paste. Semoga bermanfaat dan salam sukses.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel